Home » » Manfaat Madu Bagi Kesehatan

Manfaat Madu Bagi Kesehatan

Posted by AZIZAH HS on Selasa, 07 Agustus 2018

Manfaat Madu

Madu merupakan obat alami yang dihasilkan oleh lebah, madu berwarna kuning ke emasan. 
Madu terbagi 2 yaitu: madu hasil dari lebah ternak dan madu hasil lebah liar.
madu selain sebagai obat obatan madu juga bisa berguna untuk kecantikan.

Manfaat madu bagi kesehatan antara lain yaitu:
  • obat sariawan
Cara penggunaannya yaitu dengan mengoleskannya ditempat sariawan.

  • Obat Asam Urat dan Rematik 
Cara penggunaannya yaitu dengan cara mengoleskannya ditempat sakit atau meminumnya sehari 2x.


0 komentar:

Posting Komentar